Aneka Resep Mudah Mengusir Cicak Hinggap dan Makan dari Centong Nasi Dijamin Gak Bakal Kembali bun

Aneka Resep Mudah Mengusir Cicak Hinggap dan Makan dari Centong Nasi Dijamin Gak Bakal Kembali bun

Apakah anda sering menemukan cicak di rumah?
Cicak suka berkeliaran di meja Makan. Cicak memakan dari nasi yang menempel di centong nasi biasanya suka dimakan cicak. Makanan dan minuman yang sudah terkena cicak akan berbahaya  karena Cicak Mengandung bakteri Escherichia Coli atau yang biasa disebut E.Coli.

Bakteri ini dikenal luas sebagai salah satu penyebab utama sakit perut atau gangguan pencernaan lainnya. Berikut Cara mengusir cicak dari rumah:

1. Bersihkan kolong meja
Kolong meja bisa menjadi tempat favorit cicak. Celah yang sempit sangat disukai cicak. Tempat yang kotor dan banyak nyamuk menjadi tempat cicak bersembunyi.

Oleh karena itu pastikan selalu kolong meja anda bersih, ya! Jangan sampai tidak.

2. Memelihara kucing
Kalau anda memelihara kucing, pasti tahu kucing sangat senang dengan sesuatu yang bergerak seperti cicak dan tikus. Adanya kucing di rumah bisa membantu mengurangi adanya cicak.

Kucing akan mengejar cicak hingga kelelahan, enggak cuma itu kucing juga bisa membunuh cicak tersebut. Semoga membantu anda mengurangi cicak di rumah.

3. Selalu tutup makanan dan gelas
Pastikan anda selalu menutup makanan dengan tudung saji atau apapun itu. Cicak sangat suka dengan makanan yang tergeletak di meja, jadi pastikan kamu selalu menutup makanan dengan benar.

Jika anda mempunyai gelas yang berisi minuman, baiknya tutup dengan tutup gelas. Jangan biarkan cicak keluar masuk gelas mu.

4. Pasang AC 
Cicak merupakan hewan berdarah panas. Cicak tidak suka dengan udara dingin. Memasang AC bisa menjadi salah satu cara untuk menghindari cicak.

Belum ada Komentar untuk "Aneka Resep Mudah Mengusir Cicak Hinggap dan Makan dari Centong Nasi Dijamin Gak Bakal Kembali bun"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel